8 Maret 2020 | Kegiatan Statistik
Mungkin di periode Sensus Penduduk Online ini, #sahabatstatistik pernah menjumpai aplikasi bertajuk "Sensus Penduduk Online" atau "Pendataan Penduduk" dengan tampilan logo BPS dan Sensus Penduduk di halaman unduh aplikasi seperti PlayStore atau AppStore. Layaknya ilegal logging, aplikasi semacam itu juga ILEGAL.
.
Kami tegaskan bahwa BPS tidak pernah membuat aplikasi terkait Sensus Penduduk 2020. Untuk Sensus Penduduk Online hanya dapat diakses lewat alamat sensus.bps.go.id.
.
Jika ada aplikasi mengatasnamakan Sensus Penduduk 2020, kami imbau untuk mari ramai-ramai laporkan dengan menandai sebagai aplikasi yang tidak pantas.
.
Terima kasih.
.
Berita Terkait
Launching Aplikasi Untuk Kawal Data KSA Dengan Aplikasi MBA DIBA
Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat Melalui Aplikasi SP4N-Lapor
Pelatihan Aplikasi BOS (Back Office Selindo) dan Kewajiban Penyusunan SPJ Kegiatan
Sosialisasi Pengisian Capaian Output pada Aplikasi SAKTI oleh KPPN Banjarnegara Tahun 2022
Sensus Penduduk 2020
SENSUS PENDUDUK ONLINE 2020
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara (Statistics of Banjarnegara Regency)
Jl. Selamanik 33 Banjarnegara 53415 Provinsi Jawa Tengah
Telp (62-286) 591893
Faks (62-286) 592816
HP 085195923304
Mailbox : bps3304@bps.go.id
Tentang Kami