Pelatihan Aplikasi BOS (Back Office Selindo) dan Kewajiban Penyusunan SPJ Kegiatan - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda, mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) di sini 

Pelayanan rekomendasi statistik secara online bisa diakses melalui romantik.web.bps.go.id

Untuk mendapatkan data BPS, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Banjarnegara, Jl. Selamanik No. 33 Banjarnegara pada hari kerja mulai pukul 08.00 s.d 15.30 WIB

Pelatihan Aplikasi BOS (Back Office Selindo) dan Kewajiban Penyusunan SPJ Kegiatan

Pelatihan Aplikasi BOS (Back Office Selindo) dan Kewajiban Penyusunan SPJ Kegiatan

23 Oktober 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya


Senin (23/10), BPS Kabupaten Banjarnegara melaksanakan pelatihan aplikasi BOS (Back Office Selindo) dan Kewajiban Penyusunan SPJ Kegiatan yang Akuntabel di Aula Kantor yang diikuti oleh pegawai BPS Kabupaten Banjarnegara.

Back Office Selindo atau yang disingkat dengan BOS ini merupakan aplikasi yang dirancang dikarenakan dinamisnya perkembangan peraturan mengenai tata kelola anggaran dan keuangan yang diterbitkan pemerintah dalam upaya mencapai tata laksana pemerintah yang baik, sehingga diperlukan pemahaman yang tepat.

Selain itu kegiatan ini menjelaskan mengenai penyusuna SPJ yang berpedoman dengan '3T" yakni Tertib administrasi pekerjaan, Tertib pelaksanaan tugas-tugas kedinasan, dan Tertib dalam Pengelolaan keuangan atau anggaran.

Terima kasih
#bpsbanjarnegara
#bpsprovjateng
#bpsRI
#spj
#aplikasibos
#bos
#backofficeselindo
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara (Statistics of Banjarnegara Regency)Jl. Selamanik 33 Banjarnegara 53415 Provinsi Jawa Tengah

Telp (62-286) 591893

Faks (62-286) 592816

Mailbox : bps3304@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik