Profil Industri Pengolahan Mikro dan Kecil Kabupaten Banjarnegara 2023 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara

Untuk mendapat Pelayanan Data Melalui WhatsApp, Anda Bisa Menghubungi Nomor 085195923304

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda, mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) di sini 

Untuk mendapatkan data BPS, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Banjarnegara, Jl. Selamanik No. 33 Banjarnegara pada hari kerja mulai pukul 08.00 s.d 15.30 WIB

Profil Industri Pengolahan Mikro dan Kecil Kabupaten Banjarnegara 2023

Nomor Katalog : 9102010.3304
Nomor Publikasi : 33040.25002
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 22 Januari 2025
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 1 MB

Abstraksi

Publikasi Profil Industri Pengolahan Mikro dan Kecil Kabupaten Banjarnegara 2023 ini merupakan publikasi hasil pelaksanaan Survei Industri Mikro dan Kecil (IMK) 2023 periode Tahunan.Publikasi ini menyajikan data banyaknya usaha industri pengolahan skala mikro dan kecil, tenaga kerja, balas jasa pekerja, pendapatan, permodalan, kesulitan usaha, pelayanan dan bimbingan usaha, serta distribusi pemasaran. Selain itu disajikan juga konsep dan definisi teknis yang digunakan, sehingga pengguna data bisa lebih memahami informasi yang disajikan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara (Statistics of Banjarnegara Regency)

Jl. Selamanik 33 Banjarnegara 53415 Provinsi Jawa Tengah

Telp (62-286) 591893

Faks (62-286) 592816

HP 085195923304

Mailbox : bps3304@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik