Sosialisasi Tim Penilai Internal (TPI) Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral Tahun 2023 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda, mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) di sini 

Untuk mendapat Pelayanan Data Melalui WhatsApp, Anda Bisa Menghubungi Nomor 085195923304

Untuk mendapatkan data BPS, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Banjarnegara, Jl. Selamanik No. 33 Banjarnegara pada hari kerja mulai pukul 08.00 s.d 15.30 WIB

Sosialisasi Tim Penilai Internal (TPI) Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral Tahun 2023

Sosialisasi Tim Penilai Internal (TPI) Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral Tahun 2023

13 Juni 2023 | Kegiatan Statistik


Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara menggelar kegiatan Sosialisasi Tim Penilai Internal (TPI) Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral Tahun 2023, Selasa (13/06) di Aula Kantor BPS Banjarnegara

Kegiatan ini dibuka oleh Kepala BPS Kabupaten Banjarnegara Ratna Setyowati, S.Si, MT, MA dihadiri oleh Dinkominfo, Dinas Indagkop UMKM, Baperlitbang dan Dinas Pertanian.Beliau menyampaikan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah aktif berkontribusi dalam persiapan hingga pelaksanaan penilaian mandiri EPSS 2023.

Sambutan Kepala Dinkominfo yang diwakili Sekdin Ir. Setya Adi Prabayuwana mengatakan bahwa "Penyajian data dan memanfaatkan data dengan baik merupakan sumber informasi awal untuk memutuskan terkait dengan perencanaan. Jadi dalam proses menghasilkan data dan penyajian data harus dipersiapkan dengan baik melalui perbaikan yang selalu kita upayakan dengan bantuan OPD-OPD."

Marilah kita memperbesar peluang keberhasilan pembangunan kita, tanpa data yang berkualitas, keberhasilan pembangunan bergantung pada keberuntungan saja. Semoga kegiatan berjalan dengan lancar sehingga data dapat tersajikan dengan baik dan bermanfaat.

Terima kasih
#bpsbanjarnegara
#bpsprovjateng
#bpsRI
#TPI
#TimPenilaiBadan
#EvaluasiPenyelenggaraanStatistikSektoral
#EPSS
#KabupatenBanjarnegara
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara (Statistics of Banjarnegara Regency)Jl. Selamanik 33 Banjarnegara 53415 Provinsi Jawa Tengah

Telp (62-286) 591893

Faks (62-286) 592816

Mailbox : bps3304@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik