BPS Kabupaten Banjarnegara Melaksanakan Upacara Peringatan ke-114 Hari Kebangkitan Nasional - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda, mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) di sini 

Untuk mendapat Pelayanan Data Melalui WhatsApp, Anda Bisa Menghubungi Nomor 085195923304

Untuk mendapatkan data BPS, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Banjarnegara, Jl. Selamanik No. 33 Banjarnegara pada hari kerja mulai pukul 08.00 s.d 15.30 WIB

BPS Kabupaten Banjarnegara Melaksanakan Upacara Peringatan ke-114 Hari Kebangkitan Nasional

BPS Kabupaten Banjarnegara Melaksanakan Upacara Peringatan ke-114 Hari Kebangkitan Nasional

20 Mei 2022 | Kegiatan Statistik Lainnya


Jum'at, (20/05), BPS Kabupaten Banjarnegara melaksanakan Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke-114 diikuti oleh seluruh Pegawai BPS yang bertempatkan di halaman kantor. Bertindak sebagai Pembina Upacara Ibu Ratna Setyowati S.Si, MT, MA, Kepala BPS Kabupaten Banjarnegara.

Dalam amanat pembina Upacara, beliau menyampaikan tema yang diusung pada peringatan Harkitnas tahun 2022 adalah "Ayo Bangkit Bersama". Sebuah tema yang memiliki semangat bergotong royong melaksanakan pembangunan, untuk mempercepat pulihnya bangsa Indonesia dari pandemi Covid-19. Tujuan diselenggarakannya upacara peringatan Harkitnas ini adalah untuk terus memelihara, menumbuhkan dan menguatkan semangat gotong-royong sebagai landasan dasar dalam melaksanakan pembangunan.

Semoga dengan semangat gotong-royong kita semua dapat mempercepat pulihnya Indonesia dari pandemi Covid-19. Sekali lagi "Ayo Bangkit Bersama". Selamat Hari Kebangkitan Nasional ke-114 20 Mei 2022.

Terima kasih
#bpsbanjarnegara
#bpsprovjateng
#harkitnas
#harikebangkitannasional
#ayobangkitbersama
#harkitnas2022
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Banjarnegara (Statistics of Banjarnegara Regency)Jl. Selamanik 33 Banjarnegara 53415 Provinsi Jawa Tengah

Telp (62-286) 591893

Faks (62-286) 592816

Mailbox : bps3304@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik